Trik scroll ke bawah
Strawberries
ELEKTRONIK

5 Rekomendasi Rice Cooker Anti Lengket

×

5 Rekomendasi Rice Cooker Anti Lengket

Sebarkan artikel ini

Seiring perkembangan zaman membuat sebagian aktivitas manusia di permudah oleh bantuan teknologi dan informasi. Tak terkecuali dengan urusan masak memasak. Dengan bantuan rice cooker kamu dapat lebih efisien waktu dan tenaga dalam memasak nasi. Tak perlu repot – repot menanak nasi menggunakan kompor karena cukup dengan bantuan rice cooker kamu hanya membutuhkan bantuan daya listrik untuk mengoperasikannya.

Jika kamu masih bingung untuk memutuskan produk mana yang harus kamu beli, maka artikel ini cocok untuk kamu. So, yuk intip ulasan selengkapnya!

Strawberries

1. OLIKE RICE COOKER

Produk satu ini kelebihannya anti nempel atau lengket yaa dengan ukurannya pas untuk makan sekeluarga ,terbuat dari material terbaik sehingga akan memudahkan kamudalam proses pembersihan saat slesai pemakaian. Rice cooker ini membutuhkan daya 600 watt  

Baca juga:  Jangan Sampai Ketinggalan! Berikut 5 Rekomendasi AC Hemat Daya Listrik

2. OXYNIC Smart Cooker Low Carbo

Selanjutnya ada rice cooker hasil buatan jepang yang dilengkapi dengan sistem smart sehingga tak hanya mampu memanak nasi saja tetapi juga dapat memasak beragam menu makanan dengan otomatis kan. OXYNIC Smart Cooker Low Carbo dengan fitur yang lengkap menambah kesan elegan baik luar maupun dalam dengan kualitas yang tidak main-main.

Baca juga:  9 Rekomendasi HP Terbaik di Bawah 3 Juta, Performa Jangan Diragukan Lagi!

3. Mecoo Aesthetic 1.5L

Ini bisa menjadi alat pelengkap kamu di dapur dengan tampilannya yang minimalis dan modern sehingga dapat memanjakan mata kamu ketika masuk dapur, sudah dilapisi aluminium alloy, yang akan membuat nasi mu tidak lengket dan terbuang sia-sia. Dilengkapi juga dengan teknologi low carbo function yang brfungsi menjadi pemisah nasi dan air tajin (strach ).

4. Hitachi Rice Cooker RZ-D18WFY

Mau rice cooker dengan daya 1000 watt ? nahh ini pas untuk kamu, dapat menanak nasi untuk beberapa kali makan. Rice cooker ini juga sudah dilengkap dengan fitur fuzzy control dan slow yang bisa menjaga ketahanan nasi untuk tetap panas. Fiturnya yang lain ada mode steam bisa digunakan saat kamu mau memasak masakan lezat dengan waktunya yang 60 menit saja.

Baca juga:  Tips memilih kipas angin yang sesuai dengan kebutuhanmu

5. Philips HD 3127 Rice Cooker

Nih dengan kapasitasnya 2 liter bisa membuat kamu puas saat memasak nasi. Philips juga anti lengket lohh. Dan terdapat lapisan yang terbuat dari mas yang efektif pada saat mengirim sinyal panas dalam menghasilkan nasi yang luar biasa dan merata.