X

Cepat dan Nggak Repot, Begini Cara Temukan Cuitan Lama di Twitter

×

Cepat dan Nggak Repot, Begini Cara Temukan Cuitan Lama di Twitter

Sebarkan artikel ini

Telah ada selama 17 tahun, sejak didirikan sejak 2006 silam, Twitter telah lama menemani dan menghibur penduduk dunia dengan informasi serta fitur-fitur yang dimilikinya. Untuk mengenang berdirinya twitter, tidak ada salahnya lho, kamu bernostalgia dengan membaca cuitan-cuitan lamamu di twitter.

Nah, agar kamu cepat menemukan cuitan lama yang sekiranya berkesan buatmu, pada artikel kali ini kami akan bagikan caranya nih untuk kamu. Tidak perlu berlama-lama lagi, yu simak bersama dibawah ini.

Cara Menemukan Cuitan Lama di Twitter

Untuk menemukan cuitan lama di twitter, kamu bisa memanfaatkan fitur Advanced Search pada twitter. Untuk menggunakan fitur tersebut, berikut langkah-langkah yang bisa kamu lakukan:

●Masuk ke akun Twitter Anda melalui mesin peramban.

●Selanjutnya, klik kolom pencarian yang berada di bagian bawah halaman utama Twitter Anda.

Baca Juga :  Cara Melihat Pembaruan Status Whatsapp Tanpa Ketahuan

● kamu akandiarahkan ke halaman tren yang sedang populer di Twitter.

●Setelah itu klik ikon tiga titik yang ada di pojok kanan atas,

●kemudian pilih menu Advanced Search yang muncul.

●Pada bagian berikutnya, masukkan kata kunci yang ingin kamu temukan.

●Gulir ke bawah untuk memfilter hasil pencarian agar sesuai dengan keinginanmu.

Baca Juga :  Tips Cara Membuat Bookmarks Twitter untuk Menyimpan Tweet di Timeline

●Setelah itu, klik tombol Search disamping kolom pencarian yang sudah kamu isi dengan kata kunci yang ingin kamu temukan.

●Selesai, kamu bisa melihat cuitan yang pernah kamu tulis di masa lalu.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *