Trik scroll ke bawah
Strawberries
HP

Merasa Terganggu Karena Iklan? 3 Tips Nonaktifkan Iklan di HP Vivo

×

Merasa Terganggu Karena Iklan? 3 Tips Nonaktifkan Iklan di HP Vivo

Sebarkan artikel ini

Salah satu hal yang paling menyebalkan yang dialami oleh semua pengguna Android termasuk Vivo adalah munculnya iklan. Hal tersebut sangat mengganggu para pengguna karena muncul saat sedang seru-serunya bermain HP.

Iklan akan muncul sesuai dengan sudut pandang yang Anda sukai. Oleh sebab itu, iklan yang muncul di HP Anda biasanya sesuai dengan kesukaan dan minat Anda.


Semua HP mempunyai iklan otomatis setiap kali tersambung internet, termasuk Vivo. Namun, tahukah Anda bahwa Anda dapat menonaktifkan iklan di HP Anda? Merasa Terganggu Karena Iklan? 3 Tips Nonaktifkan Iklan di HP Vivo.

3 Cara Nonaktifkan Iklan di HP Vivo

  1. Ubahlah Settingan Iklan
    -Pergilah ke menu Setting atau Pengaturan pada beranda Anda.
    -Cari dan tekan pengaturan Privasi dan keamanan.
    -Apabila telah masuk, pilihlah opsi Iklan.
    -Tekan ‘Atur preferensi iklan’ untuk mengganti settingannya, kemudian Anda akan dituntun menuju Google Ads.
  • Pilihlah pengaturan pengiklanan yang Anda inginkan halaman Google Ads.
  1. Menonaktifkan Iklan Lewat Aplikasi Bawaan
    -Bukalah aplikasi iManager.
    -Pilihlah opsi ‘Keamanan’
    -Tekan ‘Setelan iklan’ kemudian pilih opsi ‘Iklan aplikasi Vivo.
    -Pilihlah matikan untuk menghentikan iklan di semua aplikasi yang ada pada HP Vivo Anda
  2. Menggunakan Aplikasi Pihak Ketiga
    -Bukalah aplikasi Google Playstore.
    -Tuliskan Sponsor Block atau Pemblokir Iklan pada kolom pencarian.
    -Unduh salah satu aplikasi yang ingin Anda gunakan.
    -Installah, kemudian ikuti arahan yang ada aplikasi tersebut.
Baca juga:  Tips Mengetahui Os Android HP Samsung Anda Dan Cara Update Ke Android Yang Lebih Canggih!

Itulah 3 cara menonaktifkan iklan di HP Vivo Anda. Semoga membantu!