Trik scroll ke bawah
Strawberries
RAGAM

Cara Cepat Menghapus Channel Telegram

×

Cara Cepat Menghapus Channel Telegram

Sebarkan artikel ini

Cara cepat menghapus Channel telegram. Saat ini Telegram menjadi salah satu media sosial yang paling banyak digunakan oleh masyarakat di Indonesia. Di Telegram, Anda tidak hanya dapat mengobrol dengan orang lain, tetapi juga menemukan berbagai jenis informasi. Informasi tersebut tersedia di saluran yang berada di telegram itu sendiri.

Telegram memiliki beberapa fitur yang bisa menunjang percakapan anda atau percakapan group. Fitur tersebut  hampir sama dengan grup chat, di Telegram sendiri fitur itu disebut dengan telegram Channel atau saluran telegram. Banyak pengguna Telegram yang membuat saluran yang mereka gunakan sebagai forum atau media untuk berkomunikasi dengan banyak orang dalam waktu bersamaan. Channel Telegram juga sering digunakan sebagai media penjualan dan iklan produk.

Dan untuk menghapus channel atau saluran telegram du ponsel anda sebenarnya sangat mudah. Sebelum itu, kita perlu ketahui bahwa Telegram  ini  mudah diakses dan mudah dikenali, sehingga jumlah penggunanya semakin meningkat. Platform Telegram  merupakan aplikasi percakapan dengan tingkat keamanan yang tinggi. Telegram kini mudah dimiliki hanya dengan mendaftar menggunakan satu nomor ponsel saja. Dibawah ini kami berikan cara untuk menghapus channel telegram anda.

Baca juga:  Dapatkan Voucher GoFood Gratis Sekarang Juga Spesial Ramadhan

Cara menghapus channel Telegram

  • Buka aplikasi Telegram di ponsel atau PC Anda
  • Pilih salah satu channel Telegram yang ingin Anda hapus
  • Buka channel Telegram
  • Klik ikon titik tiga di pojok kanan atas
  • Tunggu beberapa detik dan saluran Telegram Anda akan dihapus

     

Cara menghapus saluran Telegram yang Anda buat

  • Buka saluran Telegram yang Anda buat
  • Buka obrolan Telegram Buka
  • Klik profil saluran Telegram dan pilih
  • Pengaturan Saluran.
  • Gulir ke bawah dan pilih Hapus Saluran.

Demikianlah penjelasan tentang cara menghapus channel atau saluran telegram. Semoga informasi yang kami bagikan bisa bermanfaat untuk anda. Terima kasih sudah mampir disini.