APLIKASI

Wow! Ini Trik Buat Nama Unik Buat Akun Sosial Media Kamu!

×

Wow! Ini Trik Buat Nama Unik Buat Akun Sosial Media Kamu!

Sebarkan artikel ini

Pengguna media sosial biasanya akan menggunakan nama samaran yang unik untuk akun media sosial mereka. Hal tersebut bertujuan agar mereka dipanggil dengan nama yang unik pada media sosial. Tidak hanya media sosial, akun game juga cenderung akan menggunakan nama samaran dan biasanya sangat jauh berbeda dengan nama aslinya. Tujuannya pun sama untuk membuat nama menjadi lebih menarik dan unik.

Nah, tujuan yang lainnya biasanya akan menguntungkan para pengguna media sosial dan pengguna game yang introvert nih. Dengan menggunakan nama samaran atau nama yang tidak asli, seseorang tidak akan mengetahui nama asli kamu dan akan memiliki kesan misterius bagi pengguna lainnya. Hal tersebut tentu sangat menarik untuk mereka berkenalan dengan kamu karena nama yang unik. Wow! Ini Trik Buat Nama Unik Buat Akun Sosial Media Kamu!

Download Video Tiktok Tanpa Watermark Gratis

Untuk membuat nama kamu menarik dan terkesan misterius, kamu bisa menggunakan nama samaran berada pada bagian depan dan nama samaran kamu di belakang. Kamu juga bisa mengkostum nama kamu dengan menggunakan bahasa inggris atau nama spanyol dari nama kamu. Intinya, bebas saja tergantung kemauan dan ide kreatifitas kamu. Namun, tahukah kamu? bahwa terdapat Ai generator untuk kamu membuat nama yang unik untuk media sosial dan akun game kamu yaitu Nickfinder. Apabila kamu mau membuat nama unik melalui Nickfinder, caranya gampang saja yaitu dengan memilih nama menggunakan tab menu Tren popularitas yang terdapat pada sisi kanan layar. Misalnya kamu mau menggunakan nama PUBG, kemudian akan terlihat beberapa nama untuk akun PUBG kamu.

Baca juga:  4 Aplikasi Kalender Canggih Sudah Dilengkap AI yang Perlu Kamu Coba 

Kemudian, kamu hanya perlu mengklik nama yang kamu inginkan lalu akan secara langsung tercopy. Selain menggunakan menu Tren popularitas, kamu juga bisa menaruh kata kunci pembuatan nama untuk game atau media sosial pada kolom pada pojok kanan atas, Temukan cari nama atau panggilan.

Contohnya adalah kamu bisa mengklik kategori nama seperti nama diambil dari Dragon atau naga. Selanjutnya, masukkan kolom nama yang mau kamu pakai, memilih gender, kemudian pilihlah untuk video game, fantasi, dan lainnya.

Baca juga:  4 Trik Jitu Hemat Baterai HP, Nonton Netflix Seharian Aman!

Itulah beberapa tips yang dapat kamu gunakan untuk menemukan nama yang unik untuk akun media sosial maupun akun game kamu agar terlihat lebih menarik. Yuk coba sekarang juga. Selama mencoba dan semoga berhasil!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *