WHATSAPP

Trik Mengetahui Akun Whatsapp Yang Diretas Dan Cara Pencegahannya

×

Trik Mengetahui Akun Whatsapp Yang Diretas Dan Cara Pencegahannya

Sebarkan artikel ini

Trik Mengetahui Akun Whatsapp Yang Diretas Dan Cara Pencegahannya. Aplikasi whatsapp memang telah mengkalim bahwa mereka sudah menjamin keamanan dan privasi para penggunannyya dengan fitur enkripsi mereka. akan tetapi pada kenyataannya, tidak serta merta membuat akun whatsapp penggunanya terjamin aman dari pantauan hacker.

Lantas bagaimana cara untuk mengetahui akun whatsapp yang sedang diretas oleh hacker dan bagaiaman cara mencegahnya?

Pada artikel kali ini, kami akan memberikan ulasan singkat terkait hal tersebut. So simak artikel ini sampai akhir ya!

Sebagai platform messeger yang populer dan telah banyak digunakan tentu saja ada beragam jenis pesan yang masuk dan dikirimkan melalui whatsapp, salah satunya ialah pesan pribadi yang bisa saja bersifat rahasia. Oleh sebab itu, aplikasi ini menjadi salah satu platform perpesanan yang diincar oleh hacker. Saat suatu akun telah berhasil di retas maka para hacker akan dengan sangat mudah dapat mengawasi dan seluruh aktivitas dunia maya para korbannya, termasuk bisa membaca semua percakapan rahasia korban.

Baca Juga :  Trik Mudah Mengatasi Status WhatsApp Teman Yang Tidak Muncul

Salah satu cara yang digunakan para hacker saat meretas ialah dengan melalui whatsapp web. Peretas atau hacker dapat memindai kode QR whatsapp dari korban secara diam diam kemudian mereka dapat dengan mudah untuk mengakses seluruh informasi pada akun korban.

Adapun trik yang dapat kamu lakukan untuk mengetahui apakah whatspp web mu aktif atau telah log in pada perangkat yang tidak dikenal ialah dengan cara berikut:

Baca Juga :  Cara Pasang E-mail Verifikasi Di Whatsapp
  • Pertama, klik icon dengan tanda titik tiga yang terletak pada bagian kanan atas
  • Lalu masuk ke halaman whatsapp web
  • Setelah itu pada bagian logged in devices kamu dapat melihat perangkat apa saja yang terkoneksi ke whatsapp mu
  • Jika terdapat pesan bahwa perangkat yang ada tidak dapat diverifikasi, maka bisa jadi akun whatsapp mu telah log in di perangkat yang tidak dikenal.
  • Apabila kamu menemukan hal tersebut segeralah melakukan log out dengan cara klik opsi log out from all device agar akun whatsapp mu keluar dari semua perangkat yang tertaut.
Baca Juga :  Daftar HP Tidak Bisa Gunakan WhatsApp Lagi

Adapun cara pencegahannya ialah dengan:

  • Jangan tinggalkan smartphonemu di sembarang tempat
  • Kunci aplikasi whatsappmu agar tidak dapat dibuka oleh sembarang orang
  • Jangan pernah menghubungkan ponselmu ke jaringan WiFi yang tidak dikenal
  • Jika akun whatsapp mu telah terlanjur diretas, kamu dapat menonaktifkan akun mu
  • Aktifkan fitur kemamanan two step verifiction

Nah demikianlah informasi dari kami semoga berguna!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *