untuk mengaktifkan kembali webcam, kalian dapat menekan tombol yang ditentukan pada keyboard atau mengakses pengaturan. Namun, sebagian dari kalian memiliki Laptop yang Webcam nya tidak aktif atau tidak berfungsi pada saat ingin menggunakannya. Entah karena belum diaktifkan atau adanya masalah lainnya.
PadaArtikel ini akan memberikan kalian tutorial atau “Cara Mengaktifkan Webcam Agar Berfungsi dengan Mudah di Laptop”