HP

Tips Mudah Long Screen Shoot Lewat HP Itel!

×

Tips Mudah Long Screen Shoot Lewat HP Itel!

Sebarkan artikel ini

Jarang banget nih ada yang tahu brand Smartphone dari Android yang satu ini. Brand Itel merupakan salah satu brand ponsel berbasis Android. Fiturnya pun mirip-mirip dengan HP Android lainnya.

Salah satunya adalah Itel juga memiliki kemampuan untuk Screen Shoot panjang. Fungsi dari Screen Shoot panjang ini yaitu untuk menampilkan semua objek yang akan kamu foto tanpa harus Screen Shoot satu persatu yang akan menghabiskan ruang dan waktu.

Download Video Tiktok Tanpa Watermark Gratis
Video Trik Rahasia Terbaru

Buat kamu yang penasaran bagaimana caranya, yuk mending simak tips berikut ini biar gak bingung! Tips Mudah Long Screen Shoot Lewat HP Itel!

Baca Juga :  11 Hp Huawei Terbaik Dan Daftar Harga Terbaru

Tips Screenshot Panjang Lewat HP itel

  1. Pergi dan carilah lalu tentukanlah daerah yang mau kamu screenshot.
  2. Selanjutnya, klik perpaduan tombol fisik Volume Bawah dan Power secara bersamaan.
  3. Selanjutnya sistem akan mengambil Screenshot.
  4. Selanjutnya, akan terlihat gambar melayang dari screenshot yang kamu ambil tadi.
  5. Selanjutnya, klik tombol Scroll Screenshot yang memiliki lambang dua panah ke bawah yang berada pada sebelah kirinya.
  6. Selanjutnya, Halaman akan menscroll ke bawah otomatis.
  7. Selanjutnya, pada bagian bawah, klik tombol Selesai atau Finish agar selesai mengambil screenshot panjang.
  8. Selanjutny, hasil screenshot bisa kamu lihat lewat aplikasi Gallery atau File Manager.
Baca Juga :  Kumpulkan Poin lebih Banyak untuk mendapatkan hadiah menarik dari Telkomsel!

Itulah beberapa tips yang dapat kamu ikuti untuk Screen Shoot panjang dengan menggunakan HP Itel. Dengan begitu, semua hal yang akan kamu tunjukkan menjadi terlihat setelah menggunakan fitur Screen Shoot panjang. Tidak hanya pada HP Itel loh guys, ternyata kamu juga bisa menggunakan tips ini pada brand Smarthpone lain karena caranya relatif sama.

Baca Juga :  6 Trik Agar Kecepatan Wifi Makin Ngebut;  Internet Jadi Lancar!

Namun, kekurangan dari Screen Shoot panjang ini adalah objek yang kamu Screen Shoot menjadi buram dan tidak terlihat dengan jelas apabila kamu tidak zoom. Terkadang, bila sudah kamu zoom saja, masih tetap terlihat tidak jelas karena buram.

Tapi, kamu masih bisa mengeditnya menggunakan aplikasi pihak ketiga untuk menjernihkannya. Namun, jika gambar layar yang kamu tangkap memiliki kualitas yang bagus juga akan tetap terlihat jelas. Selamat mencoba dan semoga berhasil!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *