TIKTOK

Story TikTok Belum Hilang Dalam 24 Jam? ini Tips Mudah Hapus Story TikTok!

×

Story TikTok Belum Hilang Dalam 24 Jam? ini Tips Mudah Hapus Story TikTok!

Sebarkan artikel ini

Salah satu platform yang sangat populer saat ini adalah aplikasi TikTok. Tidak hanya populer, banyaknya fitur yang tersedia di aplikasi TikTok menarik minat banyak pengguna untuk menggunakan platform TikTok. Salah satu fitur yang ada juga di TikTok adalah fitur story yang mirip seperti WhatsApp dan juga Instagram. Durasinya pun sama yaitu 24 jam.

Melalui TikTok, kamu juga dapat membuat video pendek dengan berbagai macam durasi yang kamu mau. Kamu bisa memilih durasi mulai dari 10 detik hingga 3 menit. Kamu bebas mengekspresikan apapun melalui video pendek tersebut.

Tidak hanya itu saja, kamu juga bisa loh menggunakan beberapa fitur lainnya seperti fitur filter dan efek yang bisa kamu gunakan untuk kualitas video yang lebih bagus. Buat kamu yang bosan melihat story TikTok kamu tapi belum 24 jam, kamu bisa menghapus story TikTok yang sudah kamu upload. Story TikTok Belum Hilang Dalam 24 Jam? ini Tips Mudah Hapus Story TikTok!

Baca Juga :  Cara Menonaktifkan Komentar di Akun TikTok di Jamin Berhasil

Tips Menghapus Story TikTok

  1. Pergilah ke aplikasi TikTok melalui ponsel kamu.
  2. Selanjutnya, pada pojok kanan bawah, klik lambang profil agar dapat membuka profil kamu.
  3. Selanjutnya, ketika berada pada halaman profil, pada bagian atas akan terlihat Cerita (Story) yang sudah kamu upload.
  4. Selanjutnya, klik Cerita yang mau kamu hapus.
  5. Selanjutnya, ketika Cerita kamu sudah terbuka, kemudian klik kirim dengan lambang arah panah ke kanan atau Bagikan.
  6. Selanjutnya, pada deretan menu, pada bagian bawah, pilihlah menu tombol “Hapus”.
  7. Selanjutnya, konfirmasilah apabila kamu tetap mau menghapus cerita tersebut dengan mengklik tombol “Hapus”
  8. Apabila kamu sudah mengkonfirmasi, maka pastikanlah bahwa cerita Kamu sudah di hapus dari profil kamu.
  9. Selanjutnya, kamu bisa membuat ulang Story lalu menggantinya dengan versi yang sudah sistem perbaiki.
Baca Juga :  Dapatkan Omset yang Menggiurkan: Strategi Ampuh Promosi UMKM di TikTok

Tidak hanya mempunyai durasi 24 jam, kamu juga bisa loh berinteraksi dengan pengguna yang lainnya baik dengan followers maupun following kamu. Tidak hanya itu saja, kamu bisa membalas story dengan berbagai macam reaksi yang kamu inginkan. Itulah beberapa tips untuk menghapus story TikTok yang mau kamu hapus. Selamat mencoba dan semoga berhasil!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *