BERITA TEKNOLOGITIKTOK

Mudah, Begini Cara Menonaktifkan Postingan yang Direpost di TikTok

×

Mudah, Begini Cara Menonaktifkan Postingan yang Direpost di TikTok

Sebarkan artikel ini

Mudah, Begini Cara Menonaktifkan Postingan yang Direpost di TikTok. Merepost postingan adalah salah satu fitur yang terdapat pada berbaai platform media sosial, tak terkecuali Tiktok. Kamu dapat merepost hasil postingan yang berasal dari teman, keluarga, ataupun pacar kamu.

Nah, bila suatu saat kamu ingin menonaktifkannya, bisa kok, kamu sudah tahu carany belum? Nah, kalau belum, yuk simak bersama langkah-langkah menonaktifkannya dibawah ini.

Cara Menonaktifkan Postingan yang Direpost di TikTok

Baca Juga :  Privasi Terjamin: Pine VPN Bawa Keamanan Swiss ke Dunia

untuk menonaktifkan postingan yang direpost, kamu bisa mengikuti cara berikut ini:

  • Login ke akun TikTok yang terpasang di smartphone Anda.
  • Masuk ke menu “Profil”.
  • Pilih “Pengaturan dan Privasi”.
  • Berikutnya, ketuk “Notifikasi”.
  • Gulir atau scroll ke bawah dan nonaktifkan toggle pada opsi “interaksi” di tab “Posting ulang”.
  • Scroll ke bawah dan beri ceklis pada kolom “Saran posting yang dipersonalisasi”.
  • Nonaktifkan juga toggle “Posting yang mungkin Anda sukai.
Baca Juga :  Tiktoker Harus Tahu! Ini Lho Jadwal dan Jam FYP TikTok pada September Ini  

Nah, bila nanti kamu ingin menghapus video yang direpost, kamu dapat melakukannya melalui cara berikut ini:

  • Login ke akun TikTok yang terpasang di ponsel.
  • Masuk ke menu “Profil”.
  • Masuk ke tab “Posting ulang” atau “Repost”.
  • Cari video yang ingin dihapus atau dibatalkan repost-nya, lalu klik video yang dimaksud.
  • Setelah itu, klik ikon “Share’ berlogo panah di bagian kanan video.
  • Jika sudah, klik “Remove Repost” pada jendela yang muncul.
  • Lakukan konfirmasi dengan klik opsi “Remove”.
  • Konten video yang di-repost berhasil dihapus di tab “Posting Ulang” TikTok.
Baca Juga :  Resident Evil ala Indonesia, 'Akarmaut: Rootmare' Siap Bersaing

Gimana, mudah bukan cara menonaktifkannya? Selamat mencoba ya dan semoga artikel ini berguna buatmu

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *