WHATSAPP

Mudah Banget : Cara Atasi Akun Whatsapp yang Terblokir Tanpa Harus Ganti Nomor

×

Mudah Banget : Cara Atasi Akun Whatsapp yang Terblokir Tanpa Harus Ganti Nomor

Sebarkan artikel ini

Kalau kamu tau ternyata mengatasi akun whatsapp yang telah diblokir whatsapp itu ternyata tidaklah susah dan kalian bisa lakukan sendiri, nah disini saya akan pandu kalian untuk bisa menyelesaikan masalah whatsapp yang telah dinonaktifkan. Di bawah ini adalah panduan cara memulihkan akun WhatsApp yang tiba-tiba diblokir. Caranya sangat sederhana dan tidak rumit.

engapa akun WhatsApp saya diblokir Ada tiga hal yang perlu diperhatikan oleh pengguna aplikasi pesan instan besutan Meta ini.

Pertama, seseorang dapat melaporkan akun Anda karena iseng atau pelanggaran, yang kemudian dapat dilaporkan ke WhatsApp. Jika akun WhatsApp Anda tiba-tiba diblokir, jangan khawatir. Ada beberapa cara untuk memperbaikinya tanpa mengubah nomornya.

Baca Juga :  Berguna Untuk Bisnis, Begini Cara Membuat ChatBot di WhatsApp

Jika akun WA Anda diblokir, saat Anda mengakses WhatsApp, Anda tidak akan bisa menggunakannya. Anda akan melihat notifikasi seperti :

“Nomor telepon Anda +62xxxxxxxxxx diblokir untuk menggunakan WhatsApp. Hubungi dukungan untuk bantuan,” pemberitahuan akun terblokir.

Caranya kamu harus :

– Screenshot pemberitahuan tersebut
– Kemudian ketuk opsi ‘Dukungan’

Kamu bisa menjelaskan masalah yang terjadi dengan akun WA menggunakan bahasa yang sopan, seperti:

“Team WhatsApp yang terhormat, nomor saya tiba-tiba terblokir dan tidak bisa masuk ke akun WhatsApp. Saya mohon bantuannya.”

– Selanjutnya, tambahkan tangkapan layar.
– Masukkan screenshot yang sebelumnya diambil dari Pemberitahuan Penangguhan Akun WA.
– Pilih opsi Lanjutkan.
– Lalu gulir ke bawah dan klik “Ini tidak menjawab pertanyaan Anda.
– Pilih Gmail.
– Selanjutnya kirim email ke WhatsApp.
– Anda akan menerima respon pertama dari tim WhatsApp berupa ucapan terima kasih atas pesan yang Anda kirimkan.
– Anda biasanya menunggu sekitar 5 jam untuk menerima tanggapan dari tim WhatsApp kedua.
– Balasan kedua dari WhatsApp akan meminta Anda untuk mengkonfirmasi kembali nomor telepon WhatsApp Anda.
– Selanjutnya, tulis kode negara dan nomor telepon dan masuk kembali ke akun WhatsApp Anda.
– Setelah Anda memverifikasi nomor telepon, Anda akan menerima kode berupa 6 digit nomor yang dikirimkan ke nomor telepon Anda melalui SMS.

Baca Juga :  Cara Pindah Akun WhatsApp Lama ke Ponsel Baru dengan Data yang Lengkap

Jika kamu sudah berhasil masuk, maka kamu sudah berhasil mengembalikan akun WhatsApp yang sebelumnya telah diblokir oleh whatsapp.

Semoga informasi mengenai “Mudah Banget : Cara Atasi Akun Whatsapp yang Terblokir Tanpa Harus Ganti Nomor” ini bermanfaat bagi kalian semua. Terimakasih

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *