Mencadangkan foto di Google Foto adalah alternatif yang tepat untuk mengabadikan momen berharga dengan orang terdekat. Biasanya dokumen tersebut berupa foto, video atau dokumen lainnya.
Pencadangan bisa kamu lakukan melalui dia cara yaitu lewat ponsel atau laptop. Cara Mencadangkan Folder Ke Akun Google. Manfaatkan Akun Google Milikmu Untuk Menyimpan Berkas Penting.
Bila kamu ingin mencadangkan foto di perangkat desktop, berikut adalah langkah-langkahnya.
Buka website Google Foto
Buka browser si perangkat desktop, bebas bisa chrome atau Mozilla firefox. Setelah itu masukkan kata kunci google foto di kolom pencarian.
Klik “Buka Google Foto”
Masuk menggunakan akun google milikmu. Setelah masuk Pada halaman depan Google Foto, pilih opsi “Buka Google Foto” Yang terletak di pojok kanan atas.
Kemudian anda akan masuk ke halaman log in, gunakan akun Google untuk menyimpan foto kemudian klik lanjutkan.
Pilih dan unggah foto
Terdapat opsi di bagian pojok kanan atas, kemudian klik “Upload”. Terdapat beberapa pilihan jenis pencadangan yang dapat dipilih.
Setelah itu kamu akan diberi petunjuk untuk memilih folder yang terdapat di perangkat desktop. Pilih folder yang kamu inginkan dapat berupa foto, video maupun dokumen lainnya.
Setelah memilih folder tersebut, Anda dapat memilih lebih dari satu folder sekaligus. Setelah itu klik “Oke” atau “Open”.
Setel pengarsipan berdasarkan kategori
Jika berhasil terunggah, kamu dapat mengatur pengarsipan folder berdasarkan kategori sesuai keinginan.
Penyetelan dapat anda lakukan dengan mengklik opsi “Album” Yang terdapat di menu sebelah kiri.
Sebagai informasi, penyimpanan gratis yang ada oleh Google Foto mempunyai batasan pada ukuran dan kualitas file yang ingin anda unggah.
Namun bila anda ingin mencadangkan foto dalam kualitas aslinya atau bahkan ingin menambah ruang penyimpanan. Anda bisa membeli langganan premium untuk mendapatkan penyimpanan yang lebih luas dan beberapa fitur menarik. Begitulah penjelasan terkait cara mencadangkan foto di google foto yang dapat anda coba melalui perangkat desktop.