TUTORIAL

Inilah Langkah Mudah Cek Sisa Pulsa dan Kuota Internet Telkomsel

×

Inilah Langkah Mudah Cek Sisa Pulsa dan Kuota Internet Telkomsel

Sebarkan artikel ini

Pulsa adalah sesuatu yang sangat dibutuhkan, terutama untuk menelepon serta SMS. Dengan pulsa, kamu juga dapat membeli paket dan kuota sesuai dengan kebutuhan. Di indonesia tersedia banyak layanan telekomunikasi yang dapat kamu pilih untuk mendukung aktivitas mu dalam berkomunikasi secara online. Tekomsel salah satunya.

Telkomsel merupakan salah satu penyedia layanan telekomunikasi terbesar di Indonesia, menawarkan berbagai cara mudah bagi penggunanya untuk bisa memeriksa sisa pulsa dan kuota internet. Dalam artikel ini, kita akan membahas langkah-langkah praktis yang dapat diikuti oleh pengguna Telkomsel untuk mengecek sisa pulsa dan kuota internet mereka. Inilah Langkah Mudah Cek Sisa Pulsa dan Kuota Internet Telkomsel:

Cara Cek Pulsa Telkomsel Atau Simpati

Menggunakan kode USSD

  • Buka aplikasi telepon pada ponsel
  • Kemudian ketik *888#
  • lalu tekan tombol panggil.
  • Informasi mengenai sisa pulsa akan muncul di layar.
Baca Juga :  8 Cara Mengatasi Layar HP Bergaris Supaya Normal Lagi

Menggunakan Aplikasi MyTelkomsel

  • Masuk ke aplikasi myTelkomsel
  • Lalu lakukan log in
  • Setelah itu pada halaman utama kamu akan mendapatkan informasi tentang sisa pulsa yang kamu miliki.

Melalui SMS

  • Masuk ke aplikasi pesan di ponsel mu
  • Lalu ketik pesan dengan format “INFO”
  • kirim ke 888.
  • Tunggu beberapa saat kamu akan menerima SMS balasan yang berisi informasi sisa pulsa.
Baca Juga :  Cara Daftar Aplikasi MyTelkomsel dengan Mudah dan Praktis

Cara Cek Sisa Kuota Telkomsel dan Simpati

Menggunakan kode USSD

  1. Langkah pertama masuk ke aplikasi telepon di ponsel mu
  2. Ketik *363#
  3. lalu klik tombol panggil
  4. Pilih opsi yang sesuai untuk mengecek sisa kuota internet
  5. Selesai

Menggunakan Aplikasi MyTelkomsel

  • Masuk ke aplikasi myTelkomsel
  • Lalu lakukan log in
  • Setelah itu pada halaman utama kamu akan mendapatkan informasi tentang sisa kuota internet yang kamu miliki.
Baca Juga :  Cara Ubah Foto Jadi Bergerak TANPA APLIKASI

Melalui SMS

  1. Buka aplikasi pesan di ponsel Anda.
  2. Kemudian ketik pesan dengan format “UL INFO” atau “FLASH INFO”
  3. Lalu kirim ke 3636
  4. Setelah itu kamu akan menerima SMS balasan yang berisi informasi sisa kuota internet

Itulah dia langkah mudah yang bisa kamu gunakan untuk cek sisa pulsa serta kuota kartu Telkomsel. Semoga bermanfaat!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *