TUTORIAL

Don’t Worry! Ini Tips Membuka Handphone Yang Lupa Sandi Pakai Nomor Darurat!

×

Don’t Worry! Ini Tips Membuka Handphone Yang Lupa Sandi Pakai Nomor Darurat!

Sebarkan artikel ini

Masalah satu ini sering banget pengguna hadapi. Permasalah ini merupakan hal yang sangat umum terjadi bagi pengguna Smartphone dengan tipe apapun. Yap betul, lupa kata sandi. Kita sebagai manusia cenderung sering lupa barusan abis ngapain sih? Apalagi mengingat kata sandi HP yang kadang agak rumit demi menjaga keamanan. Namun, beberapa orang sering banget lupa password yang digunakannya karena terlalu sulit atau bisa jadi karena terlalu berkarakter.

Nah salah satu solusi untuk menghadapi hal tersebut adalah dengan menggunakan nomor darurat agar handphone kamu dapat terbuka kembali. Cara kerja cara ini tergolong sangat efisien dan manjur tanpa membuat data-data penting kamu hilang begitu saja dan akan tetap tersimpan di smartphone kamu. Mengingat semua handphone memiliki sistem keamanan yang berbeda-beda.

Download Video Tiktok Tanpa Watermark Gratis

Maka dari itu, kamu perlu mengikuti cara dan tips di bawah ini untuk mengatasi handphone kamu yang tidak dapat terbuka karena lupa kata sandi. Caranya gampang banget loh cukup dengan menggunakan nomor darurat saja.

Baca juga:  Cara Efektif Mengubah Password Gmail dengan Lancar Tanpa Masalah

Semua orang pasti menggunakan kata sandi baik berupa pola, password, face unlock, ataupun fingerprint untuk menjaga keamanannya. Dengan kata sandi, seseorang tidak akan dapat membuka seluruh isi data di handphone kamu terlebih yang bersifat privasi.

Seperti telah kita ketahui, bahwa dengan menggunakan kata sandi itu artinya hanya kamu sendiri dan orang yang tahu kata sandimulah yang dapat membuka Handphone kamu. Namun, bagaimana jika kamu dan teman kamu lupa secara tiba-tiba kata sandi yang kamu gunakan? Apakah yang harus kamu lakukan? Kamu dapat mengikuti langkah berikut intuk membuka Handphone kamu menggunakan nomor darurat. Don’t Worry! Ini Tips Membuka Handphone Yang Lupa Sandi Pakai Nomor Darurat!

Baca juga:  Kirim Data Samsung Gapake Ribet Pakai Aplikasi Smart Switch! Begini Caranya

-Aktifkan layar HP kamu lalu tekan pada opsi emergency call
-Kemudian, masukan nomor panggilan darurat berdasarkan dengan HP yang kamu pakai saat ini
-Nomor panggilan darurat HP samsung : 911 -Nomor panggilan darurat HP oppo : 112 -Nomor panggilan darurat HP vivo : #000009#0##0
-Nomor panggilan darurat HP xiaomi : 911 dan 112

-Apabila kamu sudah melakukan panggilan darurat, kamu dapat membuka menu pengaturan

  • Selanjutnya, pada halaman pengaturan, ganti password lama kamu dengan password yang baru
    -Kemudian password HP kamu akan secara langsung diganti sehingga kamu dapat membuka HP yang terkunci dengan memasukkan password yang baru

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *