Cara Membuat Tampilan Whatsapp Seperti Instagram – Hai kawan berjumpa kembali bersama ponsel pintar, bagi kalian yang ingin tahu cara merubah whatsapp kalian seperti instagram silahkan ikuti tutorial ini.
Sebenarnya banyak cara untuk mengubah tampilan whatsapp atau tampilan whatsapp mirip seperti tampilan instagram, saya akan membuktikan kalau hal tersebut tidak mustahil.
Kali ini saya memberikan tutorial lengkap tutorial tertulis dan video lengkap yang bisa kalian ikuti agar tidak ada kesalah dalam menerapkan tutorial keren ini.
Tanpa bukti hoax, yuk simak cara lengkapnya dibawah ini agar kalian percaya bahwa cara ini bisa 100% diterapkan dan berhasil di hp kalian.
Cara Membuat Tampilan Whatsapp Seperti Instagram SBB :
- Unduh aplikasinya disini : GB Whatsap Delta
- Kemudian install di ponsel kalian
- Pindahkan whatsapp lama kalian ke GB Whatsap Delta
- Jangan lupa backup data kalian sebelum berpindah
- Selesa
Keterangan : Setelah kalian melakukan langkah-langkah diatas kalian akan melihat whatsapp kalian itu seperti instagram dan kalian bisa berganti model setiap kalian diperlukan.
Jika kalian bingung dengan langkah-langkah yang saya jelaskan, silahkan langsung melihat videonya dibawah ini :
Selamat menikmati