WHATSAPP

Blokir Sekarang Juga Spam WhatsApp Dari Nomor Tidak Dikenal! Ini Tipsnya!

×

Blokir Sekarang Juga Spam WhatsApp Dari Nomor Tidak Dikenal! Ini Tipsnya!

Sebarkan artikel ini

WhatsApp merupakan salah satu platform media komunikasi yang sering orang gunakan untuk bertukar informasi dan berkomunikasi dengan teman, kerabat, dan juga pasangan. WhatsApp tidak hanya menjadi media komunikasi, namun WhatsApp juga mengizinkan kamu untuk mengirimkan foto, video, maupun file melalui chat atau story WhatsApp.

WhatsApp biasanya bersifat privasi bagi seseorang. Namun, banyak juga nomor-nomor yang tidak kenal seringkali spam chat sampai membuat seseorang menjadi risih. Bahkan, seseorang akan mengirimkan chat-chat yang tidak pantas seperti berisi kata-kata atau gambar yang tidak baik.

Download Video Tiktok Tanpa Watermark Gratis

Hal tesebut sangatlah mengganggu kenyamanan terutama seseorang yang menggunakan WhatsApp untuk kebutuhan pribadi. Tenang, kamu tidak perlu panik lagi karena artikel ini akan memberikan kamu solusi untuk mengatasi hal tersebut.

Baca juga:  Menu WhatsApp Pindah Bawah? Gampang! Begini Cara Kembalikan ke Atas

WhatsApp memiliki fitur bawaan yaitu Laporkan dan Block yang dapat kamu gunakan untuk melaporkan chat-chat yang kurang pantas terutama spam chat dari orang yang tidak kamu kenal. Dengan begitu, apabila WhatsApp menerima laporan kamu, maka spam-spam chat tidak akan terjadi lagi pada nomor WhatsApp kamu karena telah kamu laporkan kepada WhatsApp.

Dengan melaporkan hal tersebut kepada WhatsApp, kamu akan terhindar dari hal-hal yang tidak baik yang nomor tidak kamu kenal lakukan. Kamu dapat terhindar dari penipuan yang dapat saja mereka lakukan. Kamu juga akan dapat terhindar dari akun WhatsApp kamu yang mereka ambil dan berbagai macam hal buruk lainnya.

Baca juga:  5 Alasan Backup WA Lambat & Cara Ampuh Mengatasinya!

Tips Mengatasi WhatsApp Terkena Spam

  1. Pergilah ke Aplikasi WhatsApp melalui ponsel kamu.
  2. Login menggunakan nomor pribadi kamu yang masih aktif.
  3. Selanjutnya, pilih nomor asing yang mengirim pesan WhatsApp kepada kamu.
  4. Klik tab sebelah kanan foto profil pada nomor tersebut.
  5. Scroll ke bawah.
  6. Pilihlah Laporkan nomor tersebut atau selanjutnya Block nomor tersebut.
  7. Periksalah jika nomor tersebut telah ada dalam daftar blokir kamu. Kemudian pantau beberapa saat untuk memastikan bahwa nomor tersebut sudah tidak spam chat kamu lagi.

Itulah beberapa tips untuk memblokir dan melaporkan nomor yang tidak kamu kenal agar tidak terjadi hal yang tidak kamu inginkan. Ikuti tips tersebut dan semoga berhasil. Selamat mencoba!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *