Trik scroll ke bawah
Strawberries
AI

Begini Cara Menggunakan Co-pilot , AI-nya Microsoft

×

Begini Cara Menggunakan Co-pilot , AI-nya Microsoft

Sebarkan artikel ini

Begini Cara Menggunakan Co-pilot , AI-nya Microsoft. Para perusahaan teknologi dunia saat ini tengah berlomba-lomba untuk mengembangkan AI mereka. dimulai dengan munculnya Chatgpt, AI andalannya OpenAI, para perusahaan besar seperti Google, Tesla, Meta, dan tidak terkecuali Microsoft terpacu untuk bisa menciptakan AI juga lengkap dengan segala kecanggihan mereka. nah, AI ciptaan Microsoft sendiri diberi nama Co-pilot.Co-pilot ini memiliki kemampuan yang cukup banyak diantaranya; merangkum e-mail panjang, menyusun draft, mengubah word menjadi presentasi power paint dan sebagainya.

Baca juga:  Zenbook 14 OLED: Laptop Tipis & Ringan dengan Kecerdasan AI

bagi kamu yang baru mempelajari AI, bisa banget mencoba AI buatan microsoft ini sebagai permulaan. nah, pada artikel kali ini kami akan menginformasikan langkah-langkah mengunakan Co-pilot pro, ya, karena Copilot Microsoft sendiri terdiri dari tiga jenis, nih. nah, untuk artikel selengkapnya yuk simak bersama dibawah ini.

Cara Menggunakan Copilot Microsoft

  • Unduh Microsoft Copilot dari toko aplikasi Microsoft 365 atau website Microsoft Copilot.
  • Buatlah akun (untuk pengguna baru) atau masuk dengan e-mail dan password (jika sudah memiliki akun Microsoft),
  • lalu mulailah berlangganan.
  • Pastikan Office versi terbaru sudah dipasang di perangkat kita.
  • Klik “pengaturan” kemudian aktifkan Copilot.
  • Luncurkan aplikasi Microsoft apa pun (misalnya Word, Excel, atau PowerPoint), maka panel Copilot akan otomatis muncul di sisi kanan layar.
  • Saat kita mengetik, Copilot akan menghasilkan saran yang relevan berdasarkan konteks dan pola sebelumnya.
  • Jika hasilnya kurang sesuai, berikan feedback untuk meningkatkan akurasi Copilot.
Baca juga:  5 Alasan Mengapa Kamu Membutuhkan AI untuk Digital Marketing

Demikianlah cara menggunakan AI Copilot yang bisa kamu coba, semoga artikel ini berguna, ya