FACEBOOK

8 Trik Mendapatkan Lebih Banyak Followers Di Halaman Facebook

×

8 Trik Mendapatkan Lebih Banyak Followers Di Halaman Facebook

Sebarkan artikel ini

8 trik mendapatkan lebih banyak followers di facebook. Memiliki banyak followers atau pengikut pada sosial media tertentu merupakan suatu kebanggaan bagi sebagian orang terutama bagi mereka yang menginginkan popularitas.

Salah satu aplikasi yang saat ini populer dan banyak digunakan untuk menunjang popularitas ialah aplikasi facebook. Untuk mendapatkan lebih banyak followers di aplikasi ini tentu tak mudah. harus ada usaha yang perlu kamu lakukan untuk mewujudkannya.

Download Video Tiktok Tanpa Watermark Gratis
Video Trik Rahasia Terbaru

Namun kamu tak perlu khawatir, dengan semakin berkembangnya fitur yang ada di aplikasi facebook, kamu bisa lho mendapatkan banyak followers dengan mudah. Penasaran bagaimana triknya? Simak terus sampai akhir ya!

Baca Juga :  8 Cara Kelola Konten Facebook Pro Biar Cepat Raup Keuntungan

Trik Mendapatkan Lebih Banyak followers di Halaman Facebook

1. Membuat Facebook Giveaway

Cara pertama yang kamu coba ialah dengan membuat Giveaway. Umumnya Giveaway akan mengundang banyak pengguna untuk turut mengikuti kontes dan sangat berpotensi untuk mempromosikan halaman facebookmu ke banyak orang.

2. Gunakan Facebook Engagement Ads

Cara kedua ialah dengan memanfaatkan facebook engagement ads. Dengan semakin banyaknya orang yang melihat iklan maka semakin besar juga peluang untuk mendapatkan banyak follower baru

Baca Juga :  Akun Facebook Tanpa Profil? Begini Cara Hapus Profil Akun

3. Undang Orang Lain untuk Menyukai Halamanmu

Mengundang orang lain untuk menyukai halamanmu juga bisa menjadi jalan pintas untuk meningkatkan pengikut di facebook. Namun perlu diperhatikan, hindarilah untuk mengundang banyak orang dalam satu waktu karena dapat membuat akun di blokir.

4. Undang Daftar Pelanggan

Tak hanya ke sesama pengguna facbook, namun kamu juga bisa mengundang orang lain untuk menykai halaman mu kepada kontak diluar aplikasi facebook lho! Contohnya adalah email dan whatapps.

Baca Juga :  Cara Kembalikan Akun Facebook yang Dibajak dan Lama Tidak Diakses

5. Posting Konten menarik

Berikutnya kamu juga perlu untuk memposting konten menarik dan membuat banyak orang menyukainya. Pasalnya jika konten yang kamu sajikan bisa saja dan tidak menarik maka kontenmu akan sepi dan tidak ada tambahan follower.

6. Tag Halaman Lain

Menambahkan tag pada halaman lain tentu sangat berguna untuk meningkatkan follower facebookmu. Jadi, pastikan kamu mencoba car aini ya!

7. Buat Lebih Banyak Konten Video

Konten vidio ternyata memiliki lebih banyak engagement dibandingkan dengan status ataupun gambar. Untuk it kamu perlu membuat lebih banyak lagi konten vidio untuk di posting pada halaman facebook.

8. Cobalah menggunakan fitur Live

Fitur live tak hanya tersedia pada aplikasi Instagram ataupun tiktok lho! Fitur ini juga tersedia pada facebook. Kamu tentu bisa memanfaatkan fitur ini untuk mendapatkan lebih banyak followers.

Demikianlah 8 trik yang bisa kamu coba. Share artikel ini jika bermanfaat dan semoga berhasil!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *