INTERNET

3 Trik Anti Ribet Memblokir Pengguna Ilegal Wifi Oxygen

×

3 Trik Anti Ribet Memblokir Pengguna Ilegal Wifi Oxygen

Sebarkan artikel ini

Memiliki jaringan WiFi yang aman dan terlindungi adalah hal yang penting untuk memastikan pengalaman internet yang optimal. Sayangnya, banyak pengguna yang menghadapi masalah dengan pengguna ilegal yang mencuri akses WiFi mereka. Jika Anda pengguna WiFi Oxygen dan ingin memblokir pengguna ilegal tanpa ribet, berikut adalah tiga trik mudah yang bisa Anda terapkan.

Mempunyai WiFi dengan jaringan internet yang lancar dan aman adalah incaran semua orang. Tapi sayangnya, akan selalu ada masalah yang dihadapi seperti internet yang lelet karena terdapat pengguna ilegal atau asing yang menautkan device mereka ke WiFi oxygen mu. Hal ini sangat menjengkelkan bukan. Lantas bagaimana cara mengatasinya?

Untuk mengatasinya kamu dapat memblokir pengguna asing atau ilegal tersebut. Caranya pun sangat mudah dan praktis. So, simak selengkapnya ya!

Baca Juga :  Tips Ampuh Atur APN Tanpa Ribet

1. Hubungkan WiFi

Gunakanlah ponsel atau perangkat yang memadai, setelah itu hubungkan dengan WiFi Oxygen.

2. Login Admin Router

Langkah selanjutnya ialah dengan log in router. Untuk melakukan log in ini kamu harus menyaipkan data log in terlebih dahulu. Lalu,

Baca Juga :  Tutorial Membayar Tagihan Iconnet Di Indomaret Paling Simpel
  • Masuk ke aplikasi Browser
  • Masukkan alamat IP address pada komol URL
  • Input username dan password akun admin
  • Lalu klok tombol log in
  • Setelah halaman sistem terbuka kamu dapat melanjutkan proses akses sistem router.

3. Blokir Device

  • Pilih kategori status pada menu utama
  • Klik menu user device information
  • Selanjutnya akan muncul daftar device yang tersambung dengan WiFi Oxygen
  • Lalu salin lah salah satu MAC address dari perangkat yang ingin kamu blokir
  • Klik opsi security di menu utama
  • Alu tekan menu MAC filter Configuration
  • Pilih enable MAC Filter
  • Lalu pilih blaclist
  • Pilih opsi new untuk menambahkan perangkat atau device
  • Selanjutnya paste Mac adress target
  • Klik apply
  • Proses pemblokiran dari perangkat yang menjadi targetmu pun berhasil
Baca Juga :  Sinyal Internet Hilang Saat Hujan, Atasi dengan 6 Cara Ini

Gimana ? sangat mudah dan praktis bukan?

Jadi jika ada perangkat ilegal yang twrtaut dengan WiFi mu maka kini kamu dapat melakukan pemblokiran. Semoga bermanfaat dan membantu!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *