FACEBOOK

3 Cara Unduh Video Live Streaming di Facebook dengan Mudah

×

3 Cara Unduh Video Live Streaming di Facebook dengan Mudah

Sebarkan artikel ini

3 Cara Unduh Video Live Streaming di Facebook dengan Mudah. Suka menonton live streaming via facebook? video live streaming apa yang biasanya kamu tonton?Berita? Promosi produk? Atau malah live streaming artis?hmm, semuanya terdengar menarik ya untuk disaksikan, apalagi kalau kontennya ternyata bermanfaat dan layak banget untuk ditonton ulang. Nah, untuk menonton ulang tayangan streaming ini cara yang dapat kamu lakukan ialah dengan cara mengunduhnya, sudah tahu caranya belum?

Download Video Tiktok Tanpa Watermark Gratis

Kalau belum, kamu bisa mengunduhnya dengan menggunakan beberapa cara dibawah ini nih. Bisa diunduh melalui profil, sampai dengan diunduh melalui Meta bussines suite, semua cara dijamin mudah dan nggak ribet sama sekali. Ingin tahu cara selengkapnya, yuk langsung simak saja uraiannya dibawah ini.

Cara mengunduh live streaming facebook

Untuk mengunduh video live streaming di facebook, berikut tiga cara yang bisa kamulakukan yakni:

Baca juga:  Rahasia Meningkatkan Engagement Anda di Facebook dengan Trik Polls dan Surveys Auto Viral

 1. Download Facebook live lewat profil

 -Masuk ke akun faceboomu melalui komputer
-Buka profil Facebookmu
-Cari tab “Video” di bagian atas profil dan pilih video yang ingin diunduh
-Klik tombol “Edit”, yang ditandai dengan ikon pensil, di sudut kanan atas video, lalu pilih “Unduh HD” atau “Unduh SD”.
-Atau download dengan cara klik video untuk membuka tampilan layar penuh,
-lalu klik ikon “titik tiga” di samping nama Anda dan pilih “Unduh video”
-Video akan diunduh secara otomatis.

2. Download Facebook live lewat Halaman

 -Masuk ke akun facebook Anda melalui komputer, lalu masuk ke akun Facebook
-Buka Halaman Facebook Anda
-Cari tab “Siaran Langsung” di bagian atas Halaman Anda dan pilih video yang ingin diunduh.
-Anda mungkin perlu mengklik opsi “Lainnya” untuk melihat tab “Siaran Langsung”
-Klik video untuk membuka tampilan layar penuh, lalu klik ikon “titik tiga” di samping nama Halaman
-Anda dan pilih “Unduh video”
-Video Anda akan diunduh secara otomatis.

Baca juga:  8 aplikasi untuk mengunci aplikasi di hp android

3. Download Facebook live via Meta Business Suite

 Saat melakukan siaran langsung dari Halaman Facebook, Anda bisa mengunduh video live streaming melalui laman Meta Business Suite juga lho, dengan cara berikut ini nih:

-Buka laman Meta Business Suite
-Pilih “Konten” dari menu kiri
-Pada bagian “Postingan & reel”, cari video live streaming yang ingin Anda unduh
-Klik ikon “titik tiga” untuk melihat lebih banyak opsi untuk video Anda
-Pilih “Unduh SD” atau “Unduh HD”
-Video Anda akan diunduh secara otomatis.

Demikian beberapa cara mudah untuk mendownload live streaming Facebook yang bisa kamu coba,semoga bermanfaat, ya!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *